Profil

Selayang Pandang

Universitas Patompo merupakan perguruan tinggi swasta dibawah naungan Yayasan Pembangunan Indonesia Makassar (YASPIM)

Berdasarkan Surat Keputusan Menteri Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi RI No. 422/E/O/2022 Tanggal 10 Juni 2022 tentang izin penggabungan Institut SAINS dan Teknologi Pembangunan Indonesia di Kota Makassar, STKIP Pembangunan Indonesia di Kota Makassar dan Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Pembangunan Indonesia di Kota Makassar, menjadi Universitas Patompo yang berkedudukan di Kota Makassar Provinsi Sulawesi Selatan.

Universitas Patompo menyelanggarakan 10 Program Studi: 1) Pendidikan Ekonomi Prog. Magister, 2) Pendidikan Ekonomi Prog. Sarjana 3) Pendidikan Biologi Prog. Sarjana 4) Pendidikan Matematika Prog. Sarjana 5) Manajemen Prog. Sarjana 6) Akuntansi Prog. Sarjana 7) Ekonomi Pembangunan Prog. Sarjana 8) Teknik Sipil Prog. Sarjana  9) Teknik Elektro Prog. Sarjana dan 10) Statistika Prog. Sarjana

Sambutan Rektor Universitas Patompo
Assalamualaikum wr. wb Alhamdulillah saya panjatkan puji syukur kepada Allah SWT, yang telah memberikan kenikmatan berupa rejeki, kesehatan, kemudahan, dan kelancaran pada seluruh civitas akademika Universitas Patompo, sehingga hari ini kami dapat meluncurkan wajah baru dari website kampus Universi…
Lambang Universitas Patompo
Lambang UP berbentuk berbentuk bingkai 5 (lima) sudut berwarna merah dengan dasar warna putih yang didalamnya terdapat roda pembangunan 7 (tujuh) gerigi berwarna biru dan pena emas serta buku berwarna hijau, adapun maknanya sebagai berikut: 1. Bingkai 5 sudut sebagai pengejawantahan Dasar Negar…
Struktur Organisasi
Wujudkan impian kamu kuliah di Universitas Patompo — Biaya Terjangkau dan Terakreditasi
Struktur Organisasi
Wujudkan impian kamu kuliah di Universitas Patompo Biaya Terjangkau dan Terakreditasi